Pages

Acukla2ki, 3 Tahun Berkarya

Sabtu, 06 Desember 2014

Bismillah..

Tulisan ini dibuat sebagai ucapan selamat untuk sahabat saya Kang Gielang yang beberapa hari yang lalu memperingati tiga tahun bisnis fashion designernya.

Fashion designer yang miliki label dagang "Acuk La2ki" dan berpusat pada kain batik Garutan ini memang ciamik. Oke, ini di mata saya sebagai konsumen ya bukan teman. Kang Gielang Setraa memang lihai memadu padankan batik dengan model yang anak muda banget. Contohnya koko sorban yang Ramadhan tahun kemarin jadi produk andalannya. Saya kalau punya suami pengen banget beli ini baju soalnya unik.

Saya yang kalau bertemu suka denger cerita bisnisnya kadang suka berpikir sendiri "Iiiih keren! hebat pisan! dari modal nol sampai punya label dagang sendiri". Oh paneslah ownernya juga pantang menyerah, sikat mang sikat!. Kang Gielang yang selalu semangat menceritakan perjalanan bisnisnya, matanya berbinar kala menuturkan cerita. "Neng, Akang nyampe ditanya ku Teteh JNEna. Kirim apa, Mas? baju, koko sorban! ooh coba lihat saya mau pesen buat suami". Halaaah nyampe segitunya kan? :D.

Oke lah, daripada saya citcat terus nyeritain.. mending lihat karyanya sendiri aja yuk, cekidot.


owner n dua modelnya
Selamat Akang, sukses sukses sukses!
Seperti kata kita di Penulis Muda Garut; bermimpi dan wujudkan!

Tidak ada komentar:

 
FREE BLOGGER TEMPLATE BY DESIGNER BLOGS